Highlight
Berita Terbaru
Tiga Karya Tari dan Tabuh ISI Bali Buka Perhelatan Internasional CHANDI 2025
Foto: Tari Cancala Bhuwana Candika garapan ISI BALI tampil pada pembukaan CHANDI 2025 pada Rabu (3/9) di Bali Beach Convention by The Meru Sanur. Institut Seni Indonesia (ISI) Bali membuka perhelatan internasional CHANDI 2025 dengan menghadirkan tiga karya monumental pada Rabu (3/9) di Bali Beach...
ISI BALI Luncurkan Kurikulum ISI BALI Berdampak
Foto: Rektor ISI BALI, Prof. Dr. Wayan ‘Kun’ Adnyana menyampaikan sambutan sekaligus peluncuran Kurikulum ISI BALI Berdampak, Kamis (28/8) di Ballroom Kirtya Sabha Mahottama. Wisuda Sarjana, Sarjana Terapan, dan Magister XXXVI Institut Seni Indonesia Bali (ISI BALI), Kamis (28/8), di Ballroom...
Gubernur Koster Buka Festival Internasional Bali Padma Bhuwana V
Serangkai dengan Wisuda Sarjana, Magister, dan Doktor XXXV ISI BALI Foto: Gubernur Bali, Dr. Ir. I Wayan Koster M.M, membuka Festival Internasional Bali Padma Bhuwana V, Rabu (27/8) di Ballroom Kirtya Sabha Mahottama ISI BALI. Institut Seni Indonesia Bali (ISI BALI) menggelar Festival...
Kerjasama
Laksanakan Praktik Pengalaman Lapangan, Prodi Pendidikan Seni Program Magister Berkolaborasi dengan Perguruan Tinggi di Bali
Foto: Mahasiswa Prodi Pendidikan Seni ISI Denpasar, Putu Febryanto Kusuma Atmaja melaksanakan PPL di Sekolah Tinggi Agama Hindu Mpu Kuturan, Singaraja, Senin (19/2). Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) merupakan salah satu mata kuliah pada Program Studi (Prodi) Pendidikan Seni Program Magister...
Kolaborasi Pameran Fotografi Internasional
Catatan Bali Padma Bhuwana III Foto: Rektor ISI Denpasar Prof. Dr. I Wayan ‘Kun’ Adnyana (2 dari kanan) dalam pameran Bali-Bhuwana Rupa di Nata-Citta Art Space (N-CAS), Sabtu (14/10). Hal spesial dalam perhelatan Festival Internasional Bali Padma Bhuwana III 2023, ISI Denpasar berkolaborasi dengan...
Seniman Irlandia dan Mahasiswa Prodi Desain Mode, ISI Denpasar Kolaborasi Melukis Mural
Foto: Juliette Viode dan mahasiswa Prodi Desain Mode, FSRD, ISI Denpasar berfoto di depan karya kolaborasi mural, (10/10). Seniman mural asal Irlandia, Juliette Viode, berkolaborasi dengan 15 mahasiswa Program Studi (Prodi) Desain Mode, Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD), Institut Seni Indonesia...
Berita Akademik
Pendaftaran Penerimaan Calon Mahasiswa Baru Program Sarjana Dan Sarjana Terapan Institut Seni Indonesia Bali Jalur Seleksi Mandiri Tahun Akademik 2025/2026
DOWNLOAD DISINI !
PERPANJANGAN WAKTU PEMBAYARAN UANG KULIAH TUNGGAL (UKT), DAN REGISTRASI NIM CALON MAHASISWA BARU PROGRAM SARJANA DAN SARJANA TERAPAN JALUR SNBP INSTITUT SENI INDONESIA BALI TAHUN 2025
Perpanjangan Registrasi Dan Pembayaran UKT SPP Semester Genap 2024-2025
DOWNLOAD DISINI
Perpanjangan Seleksi Mahasiswa Baru Program Magister Dan Doktor 2025
DOWNLOAD DISINI
Pengumuman Kelulusan Seleksi Calon Mahasiswa Baru Program Magister Dan Doktor Gelombang I Semester Genap Tahun Akademik 2024-2025
DOWNLOAD DISINI
